
Bagi peserta didik kelas XI dan XII tahun pelajaran 2022-2023 yang telah menyelesaikan administrasi bulan Juli 2022, maka pembagian kelas dapat dipantau melalui web sekolah pada pukul 13.00 WIB, adapun beberapa informasi sebagai berikut :
- Bagi yang belum menyelesaikan administrasi bulan juli mohon bsk bisa menyelesaikan mulai pukul 08.00 WIB
- Pembagian kelas dapat di lihat tanggal 18 Juli 2022 melalui web sekolah pada pukul 13.00 WIB. Bagi peserta didik yang namanya belum tercantum dapat dilihat pada saat kegiatan PBB ( Khusus kelas XI )
- Pembelian buku dilayani pukul 08.00 di petugas buku
- Kegiatan pelatihan baris baris untuk kelas XI Tahun pelajaran 2022-2023 akan dilaksanakan pada hari Rabu – Kamis ( 20-21 Juli 2022 ) di halaman Gor CLS kertajaya Mulai pukul 07.00, menggunakan seragam sesuai hari tersebut lengkap bertopi dan berdasi
- Sehubungan dengan kegiatan MPLS maka peserta didik dapat mempersiapkan tahun pelajaran 2022-2023 secara mandiri terlebih dahulu sambil menunggu informasi lebih lanjut.